Pengaruh Stres Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Karyawan RSNU Jombang (Studi Kasus Tenaga Medis dan Keperawatan)

Authors

  • Anis Safara Fafilaya Unversitas Hasyim Asy'ari
  • mahfudiyanto Unversitas Hasyim Asy'ari

DOI:

https://doi.org/10.33752/bima.v6i2.5902

Keywords:

Stres Kerja, Lingkungan Kerja, Kepuasan kerja Karyawan

Abstract

Peneltian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh stres kerja dan lingkungan kerja terhadap kepuasan kerja karyawan RSNU Jombang Baru. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif dan menggunakan pendekatan kausal atau sebab akibat. Jumlah sampel sebanyak 99 karyawan menggunakan teknik sampling jenuh. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Ujihipotesis menggunakan uji t, uji F dan uji R. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Stres Kerja tidak berpengaruh secara parsial terhadap Kepuasan Kerja Karyawan di RSNU Jombang (2) Lingkungan Kerja berpengaruh secara parsial terhadap Kepuasan Kerja Karyawan RSNU Jombang (3) Stres Kerja dan Lingkungan Kerja berpengaruh secara Simultan terhadap Kepuasan Kerja Karyawan di RSNU Jombang (4) Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi variabel stres kerja dan lingkungan kerja mempengaruhi kepuasan kerja  karyawan sebesar 34, 1 % di RSNU Jombang

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alhmald, Y., Tewall, B., & Talroreh, R. N. (2019). Pengalruh Kerjal, Bebaln Kerjal, daln Lingkungaln Kerjal Terhaldalp Kinerjal Kalryalwaln Paldal PT. Fif Group Malnaldo The Effect Of Work Stress, Workloald, alnd Work Environment On Employee Performalnce Alt Pt. Fif Group Malnaldo. In Pengalruh… 2811 Jurnall EMBAl (Vol. 7, Issue 3).

Lukito, L. H., & Allrialni, I. M. (2018). Pengalruh Bebaln Kerjal, Lingkungaln Kerjal, Stres Kerjal Terhaldalp Kinerjal Kalryalwaln Paldal Pt. Sinalrmals Distribusi Nusalntalral Semalralng. Jurnall Ekonomi Malnaljemen Daln Alkuntalnsi.

Malnaljemen, J., Irmal, Al., Yusuf, M., & Tinggi Ilmu Ekonomi BIMAl, S. (2020). Pengalruh lingkungaln kerjal terhaldalp kepualsaln kerjal pegalwali. Jurnall Malnaljemen, 12(2), 253–258. http://journall.feb.unmul.alc.id/index.php/ Jurnallmalnaljemen

Nugralhal, F., & Suhernal, daln. (2019). Pengalruh Bebaln Kerjal Daln Komunikalsi Terhaldalp Kepualsaln Kerjal Melallui Medialsi Stres Kerjal Daln Hubungaln Rekaln Kerjal. http://jurnall.untirtal.alc.id/index.php/JRBM

Nuridal Salfitri, L., & Alstutik STIE PGRI Dewalntalral Jombalng, M. (2019). Pengalruh Bebaln Kerjal Terhaldalp Kepualsaln Kerjal Peralwalt Dengaln Medialsi Stress Kerjal. 2(1).

Pralnital S. (2020). Pengalruh budalyal orgalnisalsi daln lingkungaln kerjal terhaldalp motivalsi kerjal sertal dalmpalknyal terhaldalp kepualsaln kerjal kalryalwaln. Jurnall Riset Malnaljemen Salins Indonesial.

Prihaltin, Y., Jalnnalh, M., Mufidalh, N., Mallik, Al., Almrullalh, K., Kunci, K., Sumber, M., Malnusial, D., Jalbaltaln, Al., & Pegalwali, S. (2019). Islalmic Malnalgement: Jurnall Malnaljemen Pendidikaln Islalm Malnaljemen Pengembalngaln Sumber Dalyal Malnusial (Dosen) Pendidikaln Balhalsal Alralb Sekolalh Tinggi Balhalsal Alralb Alr-Ralalyalh Sukalbumi. Jurnall Malnaljemen Pendidikaln Islalm. https://doi.org/10.30868/im.v4i02.3369

Putral Al. (2022). Pengalruh stres kerjal, lingkungaln kerjal fisik,, keselalmaltaln dalaln kesehaltalaln kerjal terhaldalalp kepualsaln kerjal kalryalwaln paldal CV. Balli Imalge Collection. Vallues, 03, `1-55

Downloads

Published

2024-02-10

How to Cite

Fafilaya, A. S., & mahfudiyanto. (2024). Pengaruh Stres Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Karyawan RSNU Jombang (Studi Kasus Tenaga Medis dan Keperawatan). BIMA : Journal of Business and Innovation Management, 6(2), 155–164. https://doi.org/10.33752/bima.v6i2.5902

Issue

Section

Articles